Kamis, 01 Oktober 2015

NUTRISI PADA MASA KEHAMILAN

Saat hamil, Ibu perlu mengkonsumsi makanan lebih banyak dari biasanya. Tetapi, bukan berarti Ibu harus makan dua kali lipat. Jika asupan nutrisi Ibu sebelum hamil sudah cukup dan status gizinya normal, maka kebutuhan energi Ibu hanya akan bertambah 300 kKal/hari pada saat hamil.


0 komentar:

Posting Komentar